Kamis, 02 Agustus 2012

Tempat Perhiasan Menarik Dari Botol Bekas

Membuat kerajinan dari limba botol plastik sangat mudah dan praktis. seperti yang sebelumnya saya tuliskan cara membuat lampu tidur dari botol plastik. cara membuatnya silahkan baca disini. diartikel kali ini saya mencoba mengkreasikan kembali botol plastik menjadi souvenir yang unik dan menarik.

 

berikut bahan dan cara membuatnya.

Bahan :
  • dua buah botol plastik (coca-cola besar)
  • lem (untuk merekatkan resletik ke botol plastik)
  • resleting
  • jarum jahit
  • benang untuk menjahit resleting
 
Cara Membuatnya

  • potong dua buah botol dari dasar botol sekitar 10 cm
  • ambil dasar botol
  • pasang resleting dengan menggunakan lem khusus plastik untuk menangkupkan dasar botol.
  • untuk menguatkan resleting dijahit dengan jarak memanjang kurang lebih 1 cm.
  • tempat perhiasan sudah siap digunakan.
Mudah bukan cara membuatnya...!! hanya dengan sedikit kreativitas kita bisa menyulap sebuah botol plastik bekas yang tidak berguna menjadi hiasan yang cantik dan unik, yang memiliki nilai kreatifitas dan ekonomi yang tinggi dan manfaat lainnya bisa mengurangi pemanasan global.

2 komentar:

Nurul Huda mengatakan...

gan saya sudah follow yang ke-13 ... follback yahh !!
http://situs-in4masi.blogspot.com
http://komputer-rifai.blogspot.com

abang risman mengatakan...

siip

Posting Komentar

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Pasang Iklan Anda Disini

Adsense Indonesia
.

Copyright © 2012. INSPIRASI DAN PELUANG USAHA - All Rights Reserved B-Seo Versi 5 by Bamz